Membuat Program perkalian / pertambahan / pembagian Java di netbean 8.1

1)   Percobaan 2
·        Buat project baru, sama seperti membuat Percobaan 1, kalau udah ada projectnya, buat file baru


·        Pilih Swing GUI Forms > JFrame Form
·        Berikan nama, dan next saja.
·       
·        Susunlah Designmu sendiri, dengan Swing Label,Button, Text field
·       









Ganti Variabel di setiap komponen swing tersebut

·        Ke Tab Source, dan ketik :        private String str =”Hasilnya adalah :”;
Private int a,b;
          Ketik dibawah public class Penjumlahan extends javax.swing .JFrame
·        Ke Tab desin lagi,dan klik kanan pada button Hitung, tadi, Events>Action>actionPerformed
·        Ketik dibawah        // TODO add your handling code here:
        a = Integer.parseInt(txtA.getText());
        b = Integer.parseInt(txtB.getText());
        int hasil = a + b;
        lblHasil.setText(str + hasil);

·        Di Run saja, dengan shift+f6
a





Membuat Program Hello World sederhana java menggunakan Netbean

Tutorial membuat Program Java Helloworld di netbean 8.1

1)   Percobaan 1
·        Buat project baru dengan meng klik  icon new project

·        Pilih kategori : Java > Java Application, lalu klik Next
·        Klik Kanan pada percobaan.pkg1 > New > JFrame Form
·       Berikan nama class nya, contoh : Helloworld. Ingat,jangan ada spasi pada nama, lalu klik finish
·        Pada pallete yang disebelah kanan. Klik Label, lalu arahkan mouse ke Layar GUI, dan taruh di tempat yang anda sukai
·        Berikan nama dengan klik 2 kali pada label tadi, contoh pada gambar. Setelah itu run dengan shortcut shift + f6.

·      


  Hasilnya akan seperti ini


Mudahkan? 

























Android Firewall, NO ROOT NEEDED!

Selamat malem, hari ini saya akan share aplikasi yang keren, apalagi buat kalian pemain game hape android. Apa itu? Seperti dijudul, Android Firewall.

Cara kerja aplikasi ini hampir sama seperti firewall di komputer. Aplikasi ini bisa filter penggunaan jaringan pada suatu aplikasi di Android. Aplikasi seperti ini emang dari dulu udah ada, tapi penggunanya harus root dulu. Tapi, aplikasi ini gak perlu root lagi men.

+++++++++++++++++++++++++++++KEEP SCROLLING++++++++++++++++++++++++++++

Fitur-fitur NoRoot Firewall :

  • gak usah ribet ribet nge root
  • punya akses kontrol pada IP/host name/Domain name
  • Tampilan Friendly, mudah digunakan
  • Gak usah pake no. hape sama lokasi
Tips-trik keren :
  • Pasti kesel pas maen game, ada iklan nya mulu. Kamu bisa atasi dengan blok koneksi internet pada game tersebut. (karna ada koneksi internet, makanya muncul iklan)
  • Bisa blok koneksi internet suatu aplikasi dengan mudah, dua klik aja.
  • Bisa kamu cari sendiri.
Contoh cara menggunakan NoRoot Firewall :
  1. Pada tampilan pertama, Klik Start VPNnya. 
  2. Kita bisa pilih aplikasi apa yang akan kita blok koneksinya. 
  3. Enjoy!


Link download : NoRoot Firewall (android only)

Note : Aplikasi ini masih belum bisa digunakan pada hape yang menggunakan jaringan LTE (4G) karena aplikasi ini masih belum support pada Ipv6.

[beta] Kisi Kisi T.A 3D XI

[beta] Kisi Kisi T.A 3D XI

Hasil gambar untuk Blender
KISI KISI T.A 3D XI

Soal
1.      cara pemberian warna pada Animasi 3 Dimensi blender
2.      pengertian Vertex pada Animasi 3 Dimensi
3.      pengertian Scaling pada Animasi 3 Dimensi
4.      pengertian Rotation pada animasi 3 Dimnesi
5.      pengertian Objek Mode pada Animasi 3 Dimensi
6.      secara detail proses pembuatan objek 3 Dimensi yang pernah kamu buat
7.      pengertian Edit Mode pada Animasi 3 Dimensi
8.      cara pemberian texture pada Animasi 3 Dimensi blender
9.      pengertian Edge pada animasi 3 Dimensi
Jawaban
1.      Cara memberi warna pada animasi 3D blender
a.      Sekarang untuk mewarnai object yang terseleksi (cube) beralih ke menu propeties,tampilan menu yang ada di sebelah kiri dan pilih menu material" Clik gambar untuk memperbesar tampilan "
b.      Setelah di pilih menu material tampilannya akan berubah seperti gambar berikut, " Clik gambar untuk memperbesar tampilan "
c.       Selanjutnya untuk memilih warna,ke menu diffuse clik kolom yang berwarna putih, " Clik gambar untuk memperbesar tampilan "
d.      Dan jika dirender maka hasilnya seperti berikut, " Clik gambar untuk memperbesar tampilan "
2.      Vertex adalah titik-titik yang dihubungkan dengan edge, dan merupakan komponen paling dasar dari objek 3 dimensi. https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhyUitemQ3OSIPr-YzLXAdK0EnbXhyphenhyphenYuluImJkLb0uO2644dcCu_bhsFGYKGh623O4u3AW1qwuSqRe8Ks8Ie1jMvy9cixgeGCjEdZv8d5PgyGDKVJKqJZ1p7tZXRmq3ZsxYNvSb2YFxYBfW/s400/vertex.jpg
3.      Scale             : menskala (memperbesar atau memperkecil) objek dengan menekan tombol [S]
4.      Rotation        : memutar objek dengan menekan tombol [R]
5.      Object Mode digunakan untuk pengeditan objek secara keseluruhan
6.      Membuat meja 3D
a.      klik File - New, atau bisa menekan tombol di keyboard, ctrl+n. dan akan menampilkan seperti gambar : https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhPkkOzPWk4mRgCOI-cAQ8i91ibIagQgYR8idqAp_cZ0O1UjaI0RsnwfvIxzj76ec18sZ6hz-ZgGMPlZZpVGPblcl5sqURhCiFvdCCSDZHjlfaqucwfgstQlxqeQ3ZMJljGBKeps0UGK_4/s1600/Gambar+Membuat+Meja+Menggunakan+Blender.JPG
b.         Setelah masuk pada aplikasi blender tersebut, pada gambar diatas adalah gambar berbentuk kubus. Dimana kubus tersebut menjadi bahan dasar untuk membuat meja. Seleksi pada object kubus tersebut (klik kanan mouse) - Klik S pada keyboard, lalu atur arah searah sumbu X/Y/Z (sambil menekan scroll pada mouse dan arahkan sesuai sumbu). Agar kubus tersebut menjadi pipih dan panjang gunakan S+Z dan S+Y untuk melebarkan object tersebut, hingga seperti papan. Sesuaikan dengan selera sobat. Maka saya contohkan seperti gambar dibawah : https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhxX4c3HEU9FwWt_4YtE0Zwek52mnVGZhLbLlSHBfcTMofAiIS7aebo-4b0v9i316l0eWpnSsYlLp2fu1bNp95qmJBd3L8NXXY658gkQ5XPnsWZmdJk6925vdWmoCk005EGG8TNpqlZJug/s1600/Gambar+Membuat+Meja+Menggunakan+Blender+2.JPG
c.         Setelah itu kita mulai untuk mengedit papan tersebut, untuk masuk ke “edit mode” tekan “Tab” pada keyboard hingga object tersebut berwarna kuning seperti gambar di bawah : https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiU9xEJTC23b-nA3hSg8z0EvIcY8O4TdVQQCActcZBI68Gt9HntjwSpjZFsDoscCwQuXcHx7Xya1FbbM3XlptU1LWxSymuuhjHW8fLFCTex8ix_ftSTQP_Ha0BEJGbEqt2u_vLAzuGZiJo/s1600/Gambar+Membuat+Meja+Menggunakan+Blender+3.JPG
d.      lalu kita buat garis untuk memudahkan membuat kaki-kaki meja yang akan dibuat. Awalnya kita buat garis searah dengan sumbu Z dengan menekan di keyboard ctrl+r lalu gunakan Scroll pada mouse untuk membentuk garis berwarna ungu-nya, setelah selesai ketik enter pada keyboard. https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEifB3X53Ihr4GHz365xuDr7xNCwmfKUyq0uvY80axMuhxkmnX5IfdG5yy2zXRtcAIYVtuv9p82wzX4xueUEOtk4s9lhXHvV3XTfk6meNGR5wTsRGNRyWJMDBMvx_w9OIXZYg0I42rhWJMQ/s1600/Gambar+Membuat+Meja+Menggunakan+Blender+4.JPG
e.      Buat lagi dengan searah sumbu Y dengan perintah yang sama (ctrl+r) + scroll mouse. Maka akan seperti gambar dibawah : https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi2P4wiZj5MwThlEXgdTdT24gZFpgRT5U21omow5P4fn-kMmUIPjDsxHF6uzu2AvpcGKgiE2ocTtVjQRN-NRwi68K4EScfOg8Ic3Hc-2lkoDlwlcUZIG5LWmhU-Zzw-eF9hW0X5sH75d1o/s1600/Gambar+Membuat+Meja+Menggunakan+Blender+5.JPG
f.        untuk membuat kaki meja-nya, kita harus menyeleksi dulu bagian yang di pilih menggunakan “Face Select” (ctrl+tab – face Select) atau Lihat pada gambar dibawah :  Lalu sobat arahkan kebawah bagian object, (menahan tombol scroll pada mouse+arahkan mouse kebawah object). Setelah itu seleksi setiap sudut object untuk membuat kaki mejanya dengan menggunakan perintah tekan Shift + klik kanan mouse maka akan menampilkan gambar seperti ini : https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAnO1IilKX3qiIa4-WNExhOqrnGs6wrfIwCjlIf-ODPVlCFvi29EQmxGivb9X3aquft9NTeRnW6qobMU7QeV-u5kR7W7SkgQa9PwqT0Zf2ryUvKrjUocqXI52Ge3soY2KKbRCFT-A1Y6g/s1600/Gambar+Membuat+Meja+Menggunakan+Blender+6.JPG
g.      Setelah sudut bagian bawah terseleksi saat-nya untuk menarik bagian yang terseleksi tersebut dengan menekan huruf “e” sekali saja pada keyboard. Dan sesuaikan tingginya dengan keinginan sobat. Maka gambarnya akan seperti ini : https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiRsTvq-6CPvpdvkFqa2XDFNgx4jfbBhKzpa1CdPMPPOsoGReIyNIk1SayRxJwJbf8_C-N3mhIyZenwOTA5lqiWnvXNKqn575KL3K6_4SDuacbH0tJWErqrVIXK4Hv56e3ScnoLyYMx5mc/s1600/Gambar+Membuat+Meja+Menggunakan+Blender+7.JPG
h.      dan kita kembalikan lagi pada “Object Mode” dengan menekan tombol “Tab” pada keyboard. https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7bLPpP6vJI19W6JZN2r05uEMsTyBUV4K9dSBWwOwK1LaK3wckw4QnsWGi3Vfmznz7Li0zI4qdSDyORMP4y1sDO8L_iuQ6FcZZJnE8kRwolGGf0PSjPCsTYA5b5nvJW07p2MvSrJ2SIUw/s1600/Gambar+Membuat+Meja+Menggunakan+Blender+9.JPG
i.        Setelah itu kita beri wana pada object dan background-nya agar terlihat cantik dan indah setelah direndering, dengan cara klik “World” yang berada di kanan layar (yang bergambar bola dunia). Lihat gambar dibawah untuk lebih jelasnya : https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgFMwUdA7Gn4KyUd08v_W-QwWogf_ViNdNQY_De3VJ8RfDDGgFjVCWbCEym-KmIZeyk3o8AowB48uQ4O__8SSDnyYg8WMY8yBJW-qQL7rzgcu6rbEqPedjt13TBiJIJ1DpXpXzJJVdUbNE/s1600/Gambar+Membuat+Meja+Menggunakan+Blender+10.JPG
j.        dan langkah selanjutnya adalah kita render, yaitu kita jadikan object tersebut terlihat seperti nyata / 3 Dimensi. Untuk merender klik Render – Render Image, atau jika ingin cepat ketik F12 pada keyboard. Tunggu beberapa saat dan jenjreenng.. hasilnya akan seperti gambar dibawah.. https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEirVCuiIdYuz0tcuM6_5Y-2WxmVVOCIGVFiNC-ShTi46KH1sC9scCTOKoazARzYTyS4O-SkLBSdZpv3QkhppauGOQ92wjmmlysiRN2_Kw9C2u95HaInn8i005O59pqrdTX4JyLDlH35V7k/s1600/Gambar+Membuat+Meja+Menggunakan+Blender+11.JPG
7.      Edit Mode digunakan untuk melakukan pengeditan pada objek dengan memilih titik tertentu
8.      Cara memberikan texture (contoh kayu)
a.      cari gambar teksture. (Misal kayu) setelah itu kita aktifkan dulu di menu bar sebelah kanan di bagian Display, beri tanda centang pada Textured Solid (Apabila menu belum muncul tekan “n” pada keyboard) https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi2TbZYy2m7xl3osTXZHbtbgKj3mqtCph-ual3Bj-9jrTz3zmGSHnSiWot8XwT5OLA915hBw1x5oCyzneo6C4q1t1Dy7K_ExI7liYmHV42deEywJ_rONOAOVnisdhNFzgpzfRmw1Ai1q3Fs/s320/menu+display.png
b.      Setelah itu kita beralih ke menu material, klik tanda “+” kemudian klik new, Setelah itu kita pindah ke menu texture, klik new, dan pilih ubah type dari Clouds menjadi “Image or Movie” kita geser kebawah dan temukan menu image dan klik Open (untuk memilih gambar yang telah kita siapkan tadi.) Setelah kita pilih kita klik accept. https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiaPn6mCGMd-81flvFMWRx3375lM1hiwkSMkiy7AaL69qrG8OxW18eHvh4tTSQoJUBb5bd4Y0jT8KPrXE2hKeQUTkkt8A4ntbos4NpEL2e8STUooiBAPjn4Rg_ojFXVCHpipFnx54CypaX2/s1600/material2.png
c.       https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgO9oM1vrAetPk8VecbRx7GrUGMNReZJ76DeGWSdsJpkM85u_hMmkvwqJ7PFmOrK6HfJeEHTVedb9WG2jlnNkT5sTsPBzfUh160Ps9i-lNmNfmNOI0CO1V4JONBr_PGRY67nCp6XzffuE2w/s1600/texture1.png
d.      https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg81Mfu28SF3koRqVU2euWaFFa3JI8POs5Rgt96KSrZ5wMdRbaUInEK907FbNyP7bMmeXhJFnW-EWg0xGrZ022HTe61AbGo-2uE9TGYVGxlFgt1gfM1WaHwf4mqjRIvA8cUES3rxvcSClfq/s1600/type.png
e.      https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj6UHBHUI7ecXBncTF9flaiHVU1GRV6N5ks4oP_DfJa36yrMneRHkA_874wbXhffJZR9TntCx9szTFJ-zdv9GuGOZUjTkTG4eCL5ievGT4wiMwBBJgp2HFjo4nPZ9EKZqEvFltikZmEcWJ8/s320/Pilih.png
f.        Untuk melihat Hasilnya apakah tekstur sudah bisa di gunakan, kits lihat kembali di material, apabila bola sudah terlihat terdapat sebuah tekstur maka sudah dapat di aplikasikan. https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjgKLXWVft_lo8rYzk0BqDbvVmUzxsn9NA6-JEGO1F1-N7OnZwrYTpAe2x8Upj5n0BEIInftD2i4pJe5RgUPEDb90wOkoNSPZvnfzNN_v0LLWZgZtbORtxJof3259kqOPOcYjToXARer2fa/s320/material3.png
g.      Sekarang kita beralih pada object kita ubah dari object mode menjadi edit mode seperti tutorial sebelumnya cukup kita tekan tombol “Tab” kemudian Ubah Mesh Select Mode menjadi Face dengan tekan “Ctrl+Tab” Kemudian Pilih face Kita coba select Salah satu face. oh ya sebelumnya kita jadikan jendela view menjadi 2 jendela. Caranya Klik kiri pada pojok kanan atas jendela kemudian drag/ seret ke kiri.
h.      Dan ubah Editor Style salah satu Jendela menjadi "UV/Image Editor" lihat gambar.
i.        https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhWWdviG9PthVv6hS1E68DzLhzBK9LwY1g-bMgp2YqJ08GQhE0mqoxVhtsDlII_NLBJRNLfKw5IOMP1t9T0G1cVDxDMcH3K0tfR1DTZ4VjTNbWPJaMRA2pbrLxeoEiBdCrJokFW9Y1RLEVc/s320/uv_image.png atau https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEirCtwClMyMEDTekPCb3YWwo_xwJ9YKqB9W22WWgYex5YvxusRKoecXAYmhoyY3u6E0ZcS9QSSxMQbDtQhvkl1nZfilA7tsXMrmUFz6esXbeQ9pi0k0rhyNoTQ_p5XwXnb2EXWzoEB7Qb3R/s1600/floor.png
j.        Kemudaian letakan kursor di jendela sebelah kiri tekan "u" pilih Unwraping,,
Ke menu material lagi kemudian pilih material yang sudah kita beri texture lalu pilih Asign.
maka hasinya akan : https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgWCNg7f5PDx8VGgTxw7e5dSMwSR33CK4-Cps-0OE0uC8YQrf5vgSZ-aHxxGj712-Xg2l_RgrriEBWtmP5Xb4Qzzaq4sa9AIJb95D3lVPxrqMy5t_7XoCaAbrSTDSY7LgReSAZV3PZo7Yn-/s320/set_jadi.png
9.      Edge adalah garis yang menghubungkan lebih dari dua vertex(titik). Contoh edge pada objek polygon:
a.      https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjgdFrrnzq6qLXtRQmMHfnOh4enAR-7GwzXxEvrS_7xTRWoGXZe81iawDiVFTcDK4bPgc155SUG_YiTtUgp4JFGvsbWFgvgef19cvwVbhYdSSfpc0swtpbgb_eNuB8ltpuX1mN4JKUPfoJn/s400/edge.jpg



Jawaban belum tentu benar, jadi telitilah sebelum dipakai.




[beta]Kisi Kisi Web Dinamis XI


Hasil gambar untuk Web Dinamis
KISI KISI WEB DINAMIS XI

Soal
1.            pengertian Web Dinamis secara lengkap
2.            Jelaskan kegunaan XAMPP secara lengkap
3.            yang dimaksud dengan CSS
4.            yang dimaksud dengan HTML
5.            yang dimaksud dengan PHP 
6.            Jelaskan pengertian LocalHost
7.            Jelaskan pengertian MySQL
8.            Jelaskan cara penyimpanan website pada XAMPP
9.            yang dimaksud dengan Database secara lengkap beserta contoh DBMS nya
10.         yang dimaksud dengan PhpMyadmin

Jawaban

1.    Pengertian web dinamis adalah suatu web yang konten atau isinya dapat berubah-ubah setiap saat. Sebab dalam teknologi pembuatan web dinamis sudah dirancang semudah mungkin bagi pemakai atau user yang menggunakan web tersebut.
2.    XAMPP Fungsinya adalah sebagai server yang berdiri sendiri (localhost), yang terdiri atas program Apache HTTP Server, MySQL database, dan penerjemah bahasa yang ditulis dengan bahasa pemrograman PHP dan Perl. Nama XAMPP merupakan singkatan dari X (empat sistem operasi apapun), Apache, MySQL, PHP dan Perl. Program ini tersedia dalam GNU General Public License dan bebas, merupakan web server yang mudah digunakan yang dapat melayani tampilan halaman web yang dinamis.
3.    CSS (Cascading Style Sheet) adalah salah satu bahasa desain web (style sheet language) yang mengontrol format tampilan sebuah halaman web yang ditulis dengan menggunakan penanda(markup laguage. Biasanya CSS digunakan untuk mendesain sebuah halaman HTML dan XHTML, tetapi sekarang CSS bisa diaplikasikan untuk segala dokumenXML, termasuk SVG dan XUL bahkan ANDROID.
4.    Hyper Text Markup Language (HTML) adalah sebuah bahasa markah yang digunakan untuk membuat sebuah halaman web, menampilkan berbagai informasi di dalam sebuah penjelajah web Internet dan pemformatan hiperteks sederhana yang ditulis dalam berkas format ASCII agar dapat menghasilkan tampilan wujud yang terintegerasi.
5.    PHP adalah bahasa pemrograman script server-side yang didesain untuk pengembangan web. Selain itu, PHP juga bisa digunakan sebagai bahasa pemrograman umum
6.    Localhost adalah Sebuah aplikasi yang memberikan fasilitas kepada penggunanya untuk dapat mengakses Local Hosting. Atau loopback address local komputer. Tentu ini tidak berlaku di semua komputer karena ini ada jika melakukan instalasi software semacam XAMP, WAMP
7.    MySQL adalah sebuah perangkat lunak sistem manajemen basis data SQL (bahasa Inggris: database management system) atau DBMS yang multithread, multi-user, dengan sekitar 6 juta instalasi di seluruh dunia. MySQL AB membuat MySQL tersedia sebagai perangkat lunak gratis, SQL adalah sebuah konsep pengoperasian database, terutama untuk pemilihan atau seleksi dan pemasukan data, yang memungkinkan pengoperasian data dikerjakan dengan mudah secara otomatis
8.    Cara menyimpan Website di XAMPP
8.1. anda diharuskan mempunyai software xampp, software ini berguna untuk menyimpan file php yang telah kita buat nanti
8.2. setelah meinstall software tersebut, anda buka text editor anda, seperti Notepad++, Adobe Dreamweaver, dll.
8.3. silahkan anda ketikkan syntax php yang ingin anda praktekin, seperti syntax dibawah ini 
8.4. https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6qn4LurhL9xHkVnTx15E8aI6eD_J6D_r_Z5B6JzDlM-xMeGprInMXEm6XxOJMRrVSaoU0_rDBT1XnqtVpKJh8kexl4GC6NWsDBPHzawKzhoDO6hliOiMftglSR599zEpcJnhJp4RpMt4/s320/a.jpg
8.5. setelah diketik, anda simpan, caranya, klik Save As, pilih Disk Drive C - XAMPP - htdocs - buat folder dengan nama praktikum, buka folder praktikum - Save dengan nama praktek1.php, harus berekstensi .php
8.6. buka web browser anda, seperti Mozilla Firefox, Google Chrome,,saya saranin untuk memakai Mozilla Firefox.
8.7. pada address bar ketikkan localhost/praktek

- localhost merupakan server local, untuk menjalank file php secara offline
- praktek merupakan folder tempat kita menyimpan file php

8.8. Ketiga, langsung saja pilih file yang kita save tadi maka secara otomatis akan muncul hasilnya
9.    DBMS ialah perantara untuk user dengan basis data, untuk dapat berinteraksi dengan DBMS dapat memakai bahasa basis data yang sudah di tentukan oleh perusahaan DBMS. Bahasa basis data umumnya terdiri dari berbagai macam instruksi yang diformulasikan sehingga instruksi tersebut dapat di proses oleh DBMS. Contohnya :
9.1.  MySQL
9.2. Oracle
9.3. Microsoft SQLl Server
10. phpMyAdmin adalah perangkat lunak bebas yang ditulis dalam bahasa pemrograman PHP yang digunakan untuk menangani administrasi MySQL melalui Jejaring Jagat Jembar (World Wide Web)



Jawaban belum tentu benar, cek dulu. Kalo ada yang salah jawabannya, silahkan di comment.
Thanks